Mari Berbagi Ilmu: Contoh Soal Nama Gelar Bahasa Indonesia

Followers

Monday 4 November 2019

Contoh Soal Nama Gelar Bahasa Indonesia

1.  Penulisan nama gelar pada kalimat di bawah ini yang benar, kecuali ...
a.    Raja Satria, M.A. diangkat menjadi ketua pelaksana acara reunian tersebut.
b.    Penyakit ibu telah diperiksa oleh dr. Latief Siswoyo sejak dua minggu yang lalu secara rutin
c.    Andri Permana, S.I.P., M.sc. terpilih sebagai pemimpin kegiatan itu
d.   Setelah lulus dari almamaternya beberapa bulan yang lalu, kini nama Ahmad berganti menjadi Ahmad Jalaudin, S.Pd.
e.    Semenjak Dr. Burhannudin mengatasi permasalahan air bersih di daerah kami, para penduduk desa tidak pernah mengeluh lagi
2.  Penulisan gelar yang benar di bawah ini adalah ...
a.    Prof Soekarno M.Pd
b.    Rina Dwi Astuti S.Pd
c.    Haji Wahyudi S.S.
d.   Ir. Sudirman Waluyo S.H.
e.    Ny Maharani Sri Aryati.
Jawaban D
Karena setiap singkatan nama gelar di akhiri dengan tanda titik.
3. .  Penyingkatan nama orang di bawah ini benar semua, kecuali...
a.       A.H. Nasution
b.      Kol. Tamtama Aji
c.       W.R Supratman
d.      Eko Yulianti
e.       Rina D.A.
Jawaban C
Singkatan nama orang, nama gelar, sapaan, jabatan, atau pangkat di ikuti dengan tanda titik dibelakang tiap-tiap singkatan itu.
4.   Penulisan singkatan di bawah ini yang salah adalah ...
a.       ABRI
b.      UNNES
c.       Posyandu
d.      Siskamling
e.       DPR
Jawaban B
Karena Unnes adalah Universitas Negeri Semarang, jadi penulisan UNNES yang benar adalah Unnes.





No comments:

Post a Comment